Segala puji bagi Allah yang selalu mencurahkan rahmat dan taufiq-Nya kepada kita semua. Semoga sholawat dan salam juga selalu kita panjatkan kepada suri tauladan kita, nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam.

Tulungagung, Alhamdulillah tanggal 17 agustus 2024, Stai Ali bin Abi Thalib mendapatkan undangan dari pondok pesantren Imam syafi’i tulung Agung untuk mengisi workshop tentang Pembelajaran Bahasa Arab, yang bertindak sebagai pemateri Nur Cholis Agus Santoso, M.Pd. salah satu dosen STAI Ali bin Thalib yang juga menjabat sebagai seketaris program studi pendidiken Bahasa Arab.

workshop dilaksanakan di masjid jami’ pondok pesantren Imam syafi’i dari pukul 08.30 WIB – 12.15 WIB. workshop ini di hadiri dewan guru yang mengampu mata pelajaran Bahasa Arab dari jenjang SD- SLTA

Adapun Materi yang disampaikan berkaitan dengan tugas pokok seorang guru yang meliputi Persiapan pembelajaran, implentasi pembicara, menyampaikan materi tentang metode pembelajaran Bahasa Arab Seperti metode sintesis dar alpabhet

Para peserta Sangat antusias terhadap kegiatan workshop ini, hal ini bisa dilihat dari keseriusan peserta dalam mencatat point – point yang di sampaikan begitu juga banyaknya pertanyaan yang muncul dari peserta Saat Sesi tanya Jawab.

barakallahu fiikum.
◾◽◾◽◾◽◾◽◾◽
📃 Follow & Join Akun Official STAI Ali bin Abi Thalib Surabaya :